Jumat, 07 Desember 2012

Teknik Sipil Politeknik Negeri Sriwijaya

TEKNIK SIPIL
POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
2011


Tak terpikir sebelumnya jika aku harus berkecimpung di dunia ini, ya! Awalnya aku teramat tabu dengan dunia teknik sipil (zaman SMA). Tapi setelah aku dan ke 20 temanku selama hampir 2 tahun ini mencicipi rasanya bangku teknik sipil itu rasanya WOW, haha..

1. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH I
Pengalamanku pertama kali praktek langsung di Politeknik Negeri Sriwijaya, disingkat POLSRI adalah praktek Ilmu Ukur Tanah I yang diasuh oleh Bapak Andi Herius.
Beranggotakan (dari kiri-kanan) : Fahzi, Zentenno, Mona, Putri, Sevren, Yudi, Bobby dan Agus



2. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH I
Beranggotakan (dari kiri-kanan) : Fahzi, Agus, Putri, Mona, Zentenno dan Sevren




3. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH I
Beranggotakan (dari kiri-kanan) : Putri, Sevren, Bobby, Yudi, Fahzi, Zentenno, Mona dan Agus




4. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH 1
Dan ini adalah saya sebelum berhijab :)




5. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH 1




6. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH 2
Praktek langsung terjun ke lapangan menggunakan GPS, start Gerbang UNSRI - Simpang empat Kapten A. Rivai Palembang



7. PRAKTEK ILMU UKUR TANAH 2
Praktek langsung terjun ke lapangan menggunakan GPS, start Gerbang UNSRI - Simpang empat Kapten A. Rivai Palembang





8. PRAKTEK ILMU BAHAN BANGUNAN
sekelas nih :)




9. PRAKTEK BENGKEL KAYU 
Dhira, Putri, Mutek dan Mbak Jati di bengkel kayu POLSRI




10. PRAKTEK BENGKEL BATU
Eksis dikit ahhhhhhhhh :D




10. PRAKTEK BENGKEL BATU
Kami adalah wanita tangguh !!!!




11. PRAKTEK BENGKEL BAJA
Kmi akan menjadi pengawas lapangan yang transparan, jujur, adli dan bertanggung jawab !!!




12. PRAKTEK BENGKEL BAJA
Kami adalah TIM TERPERCAYA !!!




13. PRAKTEK BENGKEL BAJA
Utamakan keselamatan kerja !!!




14. PRAKTEK BENGKEL BAJA
Ini adalah aku. Memotong baja dengan menggunakan las asetilen :D
Wanita juga harus bisa doooong!




15. PRAKTEK BENGKEL BAJA
Wuiiiihh cakeeeeeeeppp, wanita tangguh banget nih menggerinda sendiri !




16. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
ini adalah PILAR JEMBATAN yang kami buat sendiri :D




 17. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Proses pengerjaan acuan kolom dan balok




18. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Proses pengerjaann acuan kolom dan balok




18. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Tiada lagi rasa takut di ketinggian :D




19. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Proses pembuatan acuan kolom dan balok.




20. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Proses pembuatan acuan kolom dan balok




21. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Hei, ini proses pembuatan pilar jembatan loooh :)
Bersama rekan saya Windra Wiradinata




22. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Proses pembuatan dinding pilar jembatan




23. PRAKTEK ACUAN DAN PERANCAH
Akhirnya SELESAI :D




Ke 23 foto2 diatas hanyalah segelintir dari semua praktek yang aku jalani hampir 2 tahun ini. Tapi gak bisa semuanya bisa aku upload, hehe...

Heuuh, bagi anak2 Perancangan Jalan dan Jembatan atau di singkat ( P J J ) mata kuliah yang paling menakutkan adalah MEKANIKA REKAYASA :D

Kalian tahu apa itu MEKANIKA REKAYASA???
Mekanika teknik atau dikenal juga sebagai mekanika rekayasa atau analisa struktur merupakan bidang ilmu utama yang dipelajari di ilmu teknik sipil. Pokok utama dari ilmu tersebut adalah mempelajari perilaku struktur terhadap beban yang bekerja padanya. Perilaku struktur tersebut umumnya adalah lendutan dan gaya-gaya (gaya reaksi dan gaya internal).
Dalam mempelajari perilaku struktur maka hal-hal yang banyak dibicarakan adalah:
-   Stabilitas
-   keseimbangan gaya
-   kompatibilitas antara deformasi dan jenis tumpuannnya elastisitas
Dengan mengetahui gaya-gaya dan lendutan yang terjadi maka selanjutnya struktur tersebut dapat direncanakan atau diproporsikan dimensinya berdasarkan material yang digunakan sehingga aman dan nyaman (lendutannya tidak berlebihan) dalam menerima beban tersebut.


Pokoknya dunia teknik sipil itu begitu menyenangkan :)

"POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
TEKNIK SIPIL PRODI PERANCANGAN JALAN DAN JEMBATAN 2011"